Unknown

Nama sekolah              : SMP
Mata pelajaran             : Bahasa dan Sastra Indonesia
Kelas                           : IX
Semester                      : 2
Standar kompetensi    : Mendengarkan
9. Memahami isi pidato/khotbah/ceramah.
Kompetensi Dasar
Materi Pokok
Indikator
Pengalaman Belajar
Penialain
Alokasi Waktu
Media/
Sumber Belajar
9.1 Menyimpulkan pesan pidato/ceramah/khotbah yang didengar

Cara memahami isi pidato
·         Menuliskan ide pokok pidato
·         Menuliskan simpulan isi pidato dengan kalimat yang efektif
·         Menuliskan simpulan isi pidato secara runtut
·         Menuliskan simpulan isi pidato dengan informasi yang lengkap
·         Mengungakapkan simpulan isi pidato dengan intonasi yang tepat
·         Mengungakapkan simpulan isi pidato dengan pelafalan yang tepat
·         Mengungakapkan simpulan isi pidato dengan volume suara yang sesuai
·         Siswa membuat kelompok dengan tertib dan bijaksana, setiap siswa dalam kelompok mendapatkan nomor
·         Siswa menyimak pidato yang diberikan oleh guru
·         Siswa mencatat hal-hal penting dari pidato yang disampaikan oleh guru
·         Siswa mendiskusikan hal-hal penting dalam pidato lalu menyimpulkanya secara tulis
·         Siswa memaparkan simpulan dari pidato yang disimak sesuai dengan nomor yang disebutkan ooleh guru.

Jenis tagihan :
a.    Tugas individu
b.   Tugas kelompok
c.    Laporan

Bentuk instrumen :
a.    Test uraian

Contoh instrumen :
·      Tulislah ide pokok dari pidato yang didengar.
·      Buatlah simpulan dari isi pidato yang didengar.
·      Laporkanlah hasil simpulan isi pidato yang didengar secara lisan.

2 Jp
Teks pidato dari media masa.
9.2 Memberi komentar tentang isi pidato
Cara memberi komentar.
·         Menuliskan beberapa hal yang akan dikomentari dari isi pidato
·         Mengungkapkan komentar dengan menggunakan etika berkomentar
·         Mengungkapkan komentar dengan intonasi yang tepat
·         Mengungkapkan komentar dengan    pelafalan yang tepat
·         Mengungkapkan komentar dengan volume suara yang sesuai
·         Mengungkapkan komentar tentang isi pidato dengan disertai alasan yang logis
·         Mengungkapkan komentar tentang isi pidato dengan menggunakan kalimat yang efektif
·         Siswa mendengarkan materi tentang pidato yang disampaikan guru dengan sungguh-sungguh
·         Siswa berpidato untuk mewakili teman-temannya
·         Siswa yang lain menyimak pidato yang disampaikan temannya dengan tertib
·         Siswa berkomentar tentang pidato yang disampaikan temannya
·         Siswa yang lain diberi kesempatan untuk berpidato dan mendengarkan tanggapan serta pengarahan dari guru.
Jenis tagihan :
a.    Tugas individu

Bentuk instrumen :
a.    Perfomansi
b.   Test uraian

Contoh instrumen :
·      Tulislah beberapa hal yang akan anda komentari dari pidato yang ditampilkan.
·      Berilah komentar pada perfomansi pidato yang ditampilkan.

2 Jp
Buku paket, teks pidato dari media masa.




SILABUS

Nama sekolah              : SMA…
Mata pelajaran             : Bahasa dan Sastra Indonesia
Kelas                           : IX
Semester                      : 2
Standar kompetensi    : Berbicara
10. Mengungkapkan pikiran perasaan dan informasi dalam pidato dan diskusi
Kompetensi Dasar
Materi Pokok
Indikator
Pengalaman Belajar
Penialain
Alokasi Waktu
Media/
Sumber Belajar
10.1 Berpidato dengan intonasi yang tepat dan artikulasi serta volume   suara yang jelas


Teknik berpidato
·         Menuliskan kerangka pidato dengan memperhatikan sistematika pidato
·         Menuliskan kerangka pidato dengan memperhatikan komponen pidato
·         Menuliskan kerangka pidato dengan memperhatikan penggunaan huruf kapital
·         Menuliskan kerangka pidato dengan memperhatikan tanda baca
·         Menuliskan kerangka pidato dengan memperhatikan keruntutan
·         Menuliskan kerangka pidato dengan memperhatikan keefektifan kalimat
·         Berpidato dengan intonasi yang tepat
·         Berpidato dengan pelafalan yang tepat
·         Berpidato dengan volume suara yang sesuai
·         Berpidato dengan kalimat yang efektif

·         Siswa membentuk beberapa kelompok dengan tertib
·         Setiap siswa dalam kelompok mendapatkan nomor
·         Masing-masing kelompok membuat teks pidato
·         Siswa yang nomornya disebut oleh guru, maju untuk berpidato mewakili kelompoknya dengan percaya diri
·         Siswa kelompok lain yang nomornya disebut oleh guru memberikan komentar tentang intonasi, artiikulasi, serta volume suara yang sesuai.

Jenis tagihan :
a.    Tugas kelompok

Bentuk instrumen :
a.    Test uraian
b.   perfomansi

Contoh instrumen :
·      Susunlah sebuah kerangka pidato secara berkelompok
·      Lakukanlah pidato berdasarkan kerangka yang telah disusun

2 Jp
Buku paket
10.2  Menerapkan prinsip-prinsip diskusi

Penerapan prinsip-prinsip diskusi
·         Menjelaskan prinsip-prinsip diskusi
·         Berdiskusi dengan pelafalan yang tepat
·         Berdiskusi dengan intonasi yang tepat
·         Berdiskusi dengan volume suara  yang jelas
·         Berdiskusi dengan menerapkan prinsip-prinsip serta etika berdiskusi

·         Siswa membentuk kelompok yang anggotanya 4 orang secara heterogen dengan tertib
·         Siswa mendengarkan materi tentang prinsip-prinsip diskusi dengan serius
·         Siswa menerima materi yang harus didiskusikan dengan menerapkan prinsip-prinsip diskusi
·         Siswa berdiskusi memecahkan masalah dengan menerapkan prinsip-prinsip dikusi secara sungguh-sungguh

Jenis tagihan :
b.   Tugas individu
a.    Tugas kelompok

Bentuk instrumen :
a.    Test uraian

Contoh instrumen :
·      Jelaskanlah prinsip-prinsip dalam berdiskusi.
·      Berdiskusilah dengan menerapkan prinsip-prinsip berdiskusi.

2 Jp
Buku paket, daftar permasalahan dari media masa.


















SILABUS

Nama sekolah              : SMA…
Mata pelajaran             : Bahasa dan Sastra Indonesia
Kelas                           : IX
Semester                      : 2
Standar kompetensi    : Membaca
11. Memahami rgamm wacana tulis dengan membaca ekstensif, membaca intensif, dan membaca cepat
Kompetensi Dasar
Materi Pokok
Indikator
Pengalaman Belajar
Penialain
Alokasi Waktu
Media/
Sumber Belajar
11.1  Menemukan gagasan dari beberapa artikel dan buku melalui kegiatan membaca ekstensif


Menentukan gagasan artikel
·         Menjelaskan teknik membaca ekstensif dengan kalimat yang efektif
·         Menuliskan gagasan dari beberapa artikel melalui kegiatan membaca ekstensif
·         Mengungkapkan gagasan dari beberapa artikel dengan menggunakan kalimat yang efektif
·         Mengungkapkan gagasan dari beberapa artikel dengan intonasi yang tepat
·         Mengungkapkan gagasan dari beberapa artikel dengan pelafalan yang tepat
·         Mengungkapkan gagasan dari beberapa artikel dengan volume suara yang sesuai
·         Siswa membaca artikel melalui kegiatan membaca ekstensif dengan sunggup-sungguh.
·         Siswa mencatat pokok pikiran dari artikel yang dibaca.
·         Siswa berpasangan dengan teman sebelahnya dan mengutarakan isi pemikiran masing-masing dengan tertib.
·         Salah seorang siswa dari pasangan tersebut menyampaikan gagasan pokok dari artikel yang dibaca

Jenis tagihan :
a.    Tugas individu
b.   Tugas kelompok
c.    Laporan

Bentuk instrumen :
a.    Test uraian

Contoh instrumen :
·      Jelaskanlah teknik membaca ekstensif.
·      Tulislah gagasan dari beberapa artikel melalui kegiatan membaca ekstensif.
·      Ungkapkan secara lisan gagasan dari beberapa artikel yang telah dibaca

2 Jp
Artikel dari media masa.
11.2  Mengubah sajian grafik, tabel, atau bagan menjadi uraian melalui kegiata membaca intensif

cara mengubah grafik, menjadi uraian

·         Menjelaskan teknik membaca intensif dengan kalimat yang efektif
·         Menuliskan sajian grafik menjadi uraian dengan menggunakan kalimat yang efektif
·         Menuliskan sajian grafik menjadi uraian dengan memperhatikan penggunaan huruf kapital
·         Menuliskan sajian grafik menjadi uraian dengan tanda baca
·         Siswa mendengarkan penjelasan guru tentang membaca intensif dengan serius
·         Siswa melihat gambar grafik dan membacanya dengan menggunakan teknik membaca intensif
·         Siswa mengubah sajian grafik tersebut menjadi sebuah uraian dengan memperhatikan keefektifan kalimat, penggunaan huruf kapital dan tanda baca dengan teliti.
Jenis tagihan :
a.    Tugas individu

Bentuk instrumen :
a.    Test uraian

Contoh instrumen :
·      Jelaskanlah teknik membaca intensif dengan menggunakan kalimat yang efektif.
·      Ubahlah sajian grafik yang telah and abaca menjadi sebuah uraian
2 Jp
Buku paket, sajian grafik.
































11.3  Menyimpulkan gagasan utama suatu teks dengan membaca cepat ±200 kata per menit

Penyimpulan isi gagasan
·         Menjelaskan tentang teknik membaca cepat ±200 kata per menit
·         Membaca suatu teks dengan teknik membaca cepat ±200 kata per menit
·         Menuliskan gagasan utama suatu teks dengan menggunakan kalimat yang efektif
·         Mengungkapkan gagasan utama yang telah ditulis dengan menggunakan kalimat yang efektif
·         Mengungkapkan gagasan utama yang telah ditulis dengan intonasi yang tepat
·         Mengungkapkan gagasan utama yang telah ditulis dengan pelafalan yang tepat
·         Mengungkapkan gagasan utama yang telah ditulis dengan volume suara yang sesuai
·         Siswa mendengarkan penjelasan tentang membaca cepat ±200  kata per menit
·         Siswa membentuk beberapa kelompok, setiap siswa dalam kelompok mendapat nomor secara tertib
·         Siswa mendapatkan teks dari guru lalu membacanya dengan teknik membaca cepat 200 kata per menit
·         Siswa mencatat gagasan utama dan mendiskusikannya dalam kelompok dengan sungguh-sungguh
·         Siswa yang nomornya dipangil oleh guru menjelaskan gagasan utama yang berupa simpulan dari teks yang sudah dibaca.
Jenis tagihan :
a.    Tugas individu
b.   Tugas kelompok
c.    Laporan

Bentuk instrumen :
a.    Test uraian

Contoh instrumen :
·      Jelaskanlah teknik membaca intensif.
·      Tulislah gagasan utama suatu teks melalui kegiatan membaca ekstensif.
·      Ungkapkan gagasan utama teks yang telah dibaca

2Jp
Teks non sastra dari media masa.
SILABUS

Nama sekolah              : SMP
Mata pelajaran             : Bahasa dan Sastra Indonesia
Kelas                           : IX
Semester                      : 2
Standar kompetensi    : Menulis
12.  Mengungkapkan pikiran, perasaan, dan informasi dalam bentuk karya ilmiah sederhana, teks pidato, dan surat pembaca
Kompetensi Dasar
Materi Pokok
Indikator
Pengalaman Belajar
Penialain
Alokasi Waktu
Media/
Sumber Belajar
12.1  Menulis karya ilmiah sederhana dengan menggunakan berbagai sumber

Menulis karya ilmiah
·         Menjelaskan jenis-jenis karya ilmiah dengan menggunakan kalimat yang efektif
·         Menulis karya ilmiah sederhana dari berbagai sumber dengan menggunakan sistematika yang tepat
·         Menulis  karya ilmiah sederhana dengan memperhatikan penggunaan huruf kapital
·         Menulis  karya ilmiah sederhana dengan memperhatikan tanda baca yang tepat
·         Menulis  karya ilmiah sederhana dengan menggunakan kalimat yang efektif
·         Siswa mendengarkan penjelasan guru tentang pengertian, jenis-jenis dan sistematika penulisan karya ilmiah dengan seksama
·         Siswa berpasangan dengan teman sebelahnya
·         Setiap pasangan bertugas untuk membuat karya ilmiah sederhana dengan menggunakan berbagai sumber secara tertib
Jenis tagihan :
a.    Tugas individu
b.   Tugas kelompok

Bentuk instrumen :
a.    Test uraian

Contoh instrumen :
·      Jelaskan jenis-jenis karya ilmiah dengan menggunakan kalimat yang efektif.
·      Buatlah sebuah karangan ilmiah sederhana secara berpasangan.

4 Jp
Buku paket.
12.2 Menulis teks pidato/ceramah/ khotbah dengan sistematika dan bahasa yang efektif

cara menulis teks pidato
·         Menjelaskan komponen dan sistematika penulisan teks pidato dengan menggunakan kalimat yang efektif
·         Menulis kerangka teks pidato dengan memperhatikan komponen-komponennya
·         Menulis teks pidato sesuai kerangka yang dibuat dengan memperhatikan sistematika pidato
·         Menulis teks pidato sesuai kerangka yang dibuat dengan memperhatikan keefektifan kalimat
·         Menulis teks pidato sesuai kerangka yang dibuat dengan memperhatikan penggunaan tanda baca
·         Menulis teks pidato sesuai kerangka yang dibuat dengan memperhatikan huruf kapital
·         Siswa mendengarkan penjelasan guru tentang komponen dan sistematika pidato dengan sungguh-sungguh
·         Siswa berpasangan dengan teman sebelahnya
·         Setiap pasangan bertugas untuk membuat teks pidato
·         Siswa menulis teks pidato dengan sistematika dan bahasa yang efektif
Jenis tagihan :
a.    Tugas individu
b.   Tugas kelompok

Bentuk instrumen :
a.    Test uraian
Contoh instrumen :
·      Jelaskan komponen dan sistematika pidato.
·       Buatlah kerangka teks pidato dengan memperhatikan komponen-komponennya.
·      Buatlah teks pidato berdasarkan kerangka yang telah dibuat.

2 Jp
Buku paket, teks pidato dari media masa.
12.3   Menulis surat pembaca tentang lingkungan sekolah

Cara menulis surat pembaca
·         Menjelaskan pengertian, komponen surat pembaca dengan kalimat yang efektif
·         Menulis kerangka teks surat pembaca dengan memperhatikan komponen-komponennya
·         Menulis surat pembaca dengan memperhatikan sistematika surat pembaca
·         Menulis surat pembaca dengan memperhatikan keefektifan kalimat
·         Menulis surat pembaca dengan memperhatikan penggunaan tanda baca
·         Menulis surat pembaca dengan memperhatikan huruf kapital
·         Siswa mendengarkan penjelasan guru tentang komponen dann sistematika penulisan surat pembaca dengan cermat
·         Siswa berpasangan dengan teman sebelahnya
·         Setiap pasangan bertugas untuk membuat surat pembaca dengan bekerjasama
·         Siswa menulis surat pembaca tentang lingkungan sekolah dengan memperhatikan sistematika dan bahasa yang efektif
Jenis tagihan :
a.    Tugas individu
b.   Tugas kelompok

Bentuk instrumen
a. Test uraian

Contoh instrumen
·      Jelaskan komponen surat pembaca.
·       Buatlah kerangka teks surat pembaca dengan memperhatikan komponen-komponennya.
·      Buatlah surat pembaca berdasarkan kerangka yang telah dibuat.

2Jp
Buku paket, surat pembaca dari media masa.

SILABUS

Nama sekolah              : SMP
Mata pelajaran             : Bahasa dan Sastra Indonesia
Kelas                           : IX
Semester                      : 2
Standar kompetensi    : Mendengarkan
13.  Memahami wacana sastra melalui kegiatan mendengarkan pembacaan kutipan atau sinopsis
Kompetensi Dasar
Materi Pokok
Indikator
Pengalaman Belajar
Penialain
Alokasi Waktu
Media/
Sumber Belajar
13.1  Menerangkan sifat-sifat tokoh dari kutipan novel yang dibacakan

Menerangkan sifat-sifat tokoh
·         Menjelaskan unsur-unsur intrinsik novel terutama sifat-sifat tokoh dengan menggunakan kalimat yang
·         Menuliskan sifat-sifat tokoh dari kutipan novel yang dibacakan
·         Menerangkan sifat-sifat tokoh  yang telah ditulis dari kutipan novel yang dibacakan dengan memperhatikan keefektifan kalimat
·         Menerangkan sifat-sifat tokoh  yang telah ditulis dari kutipan novel yang dibacakan dengan intonasi intonasi yang tepat
·         Menerangkan sifat-sifat tokoh  yang telah ditulis dari kutipan novel yang dibacakan dengan pelafalan yang tepat
·         Siswa mmendengarkan penjelasan tentang unsur-unsur pembangun novel
·         Siswa membagi dalam beberapa kelompok, setiap siswa dalam setiap kelompok mendapat nomor dengan tertib
·         Siswa menyimak kutipan novel yang dibacakan lalu menganalisis sifat-sifat tokohnya
·         Siswa yang nomornya disebut oleh guru menerangkan sifat-sifat tokoh dari kutipan novel yang dibacakan
Jenis tagihan :
d.   Tugas individu
e.    Tugas kelompok
f.    Laporan

Bentuk instrumen :
b.   Test uraian

Contoh instrumen :
·      Jelaskan sifat-sifat tokoh dalam novel.
·      Tuliskan sifat-sifat tokoh dari novel yang dibacakan.
·      Terangkan secara lisan sifat-sifat tokoh dari novel yang dibacakan.

2 Jp
Buku paket, kutipan novel.
13.2 Menjelaskan alur peristiwa dari suatu sinopsis novel

Menjelaskan alur
·         Menjelaskan unsur-unsur intrinsik novel terutama alur peristiwa dengan menggunakan kalimat yang
·         Menuliskan alur peristiwa dari sinopsis novel yang dibacakan
·         Menerangkan alur peristiwa  dari sinopsis novel yang dibacakan dengan memperhatikan keefektifan kalimat
·         Menerangkan alur peristiwa  dari sinopsis novel yang dibacakan dengan memperhatikan intonasi
·         Menerangkan alur peristiwa  dari sinopsis novel yang dibacakan dengan memperhatikan pelafalan
·         Siswa mendengarkan penjelasan tentang unsur-unsur pembangun novel dengan seksama
·         Siswa dibagi dalam beberapa kelompok, setiap siswa dalam setiap kelompok mendapat nomor dengan tertib
·         Siswa menyimak sinopsis novel yang dibacakan lalu menganalisis alur peristiwanya
·         Siswa yang nomornya disebut oleh guru menerangkan alur peristiwa dari kutipan novel yang dibacakan.
Jenis tagihan :
a.    Tugas individu
b.   Tugas kelompok
c.    Laporan


Bentuk instrumen :
a.    Test uraian

Contoh instrumen :
·      Jelaskan alur peristiwa dalam novel.
·      Tuliskan alur peristiwa dari novel yang dibacakan.
·      Terangkan secara lisan alur peristiwa dari novel yang dibacakan.
2 Jp
Buku paket, sinopsis novel.

  
SILABUS

Nama sekolah              : SMP
Mata pelajaran             : Bahasa dan Sastra Indonesia
Kelas                           : IX
Semester                      : 2
Standar kompetensi    : Berbicara
14.  Mengungkapkan tanggapan terhadap pementasan drama
Kompetensi Dasar
Materi Pokok
Indikator
Pengalaman Belajar
Penialain
Alokasi Waktu
Media/
Sumber Belajar
14.1 Membahas pementasan drama yang ditulis siswa


Membahas pementasan drama

·         Menjelaskan unsur intrinsik dan ekstrinsik drama dengan menggunakan
·          Menuliskan analisis unsur intrinsik dan unsur ekstrinsik dari drama yang dipentaskan secara berkelompok
·         Mengungkapkan hasil analisis pementasan drama dengan intonasi yang tepat
·         Mengungkapkan hasil analisis pementasan drama dengan pelafalan  yang tepat
·         Mengungkapkan hasil analisis pementasan drama dengan volume suara yang sesuai
·         Mengungkapkan hasil analisis pementasan drama dengan menggunakan kalimat yang efektif

·         Siswa membentuk kelompok yang anggotanya 2-3 orang dengan tertib
·         Siswa melakukan pementasan drama sesuai naskah yang ditulisnya.
·         Setiap kelompok mendiskusikan pementasan drama yang dipentaskan kelompok lain dengan bekerjasama.
·         Setiap kelompok membacakan hasil diskusinya.

Jenis tagihan :
a.    Tugas individu
b.   Tugas kelompok
c.    Laporan

Bentuk instrumen :
a.    Test uraian

Contoh instrumen :
·      Jelaskan unsur intrinsik dan ektrinsik drama.
·      Tuliskanlah analisis unsur-unsur pembangun drama yang dipentaskan.
·      Terangkan secara lisan analisis drama yang telah ditulis.

4 Jp
Buku paket.
14.2 Menilai pementasan drama yang dilakukan oleh siswa

Menilai pementasan drama
·         Menjelaskan kriteria pementasan drama dengan kalimat yang efektif
·         Menuliskan penilaian terhadap pementasan drama yang dilakukkan oleh kelompok lain secara berkelompok
·         Mengungkapkan hasil penilaian kelompok terhadap pementasan drama kelompok lain dengan menggunakan kalimat yang efektif
·         Mengungkapkan hasil penilaian kelompok terhadap pementasan drama kelompok lain dengan menggunakan intonasi yang tepat
·         Mengungkapkan hasil penilaian kelompok terhadap pementasan drama kelompok lain dengan menggunakan pelafalan yang tepat
·         Mengungkapkan hasil penilaian kelompok terhadap pementasan drama kelompok lain dengan menggunakan volume suara yang sesuai

·      Siswa membentuk kelompok yang anggotanya 2-3 orang dengan tertib dan bijaksana
·      Siswa melakukan pementasan drama dengan serius
·      Setiap kelompok berdiskusi menilai pementasan drama yang dipentaskan oleh kelompok lain
·      setiap kelompok membacakan hasil diskusi penilaiannya.

Jenis tagihan :
a.    Tugas individu
b.   Tugas kelompok
c.    Laporan


Bentuk instrumen :
a.    Test uraian

Contoh instrumen :
·      Jelaskan criteria pementasan drama.
·      Tuliskanlah penilaian terhadap  kelompok yang mementaskan drama.
·      Ungkapkan lah hasil penilaian terhadap kelompok yang pentas .
4 Jp
Buku paket

  
SILABUS

Nama sekolah              : SMP
Mata pelajaran             : Bahasa dan Sastra Indonesia
Kelas                           : IX
Semester                      : 2
Standar kompetensi    : Membaca
15. Memahami novel dari berbagai angkatan
Kompetensi Dasar
Materi Pokok
Indikator
Pengalaman Belajar
Penialain
Alokasi Waktu
Media/
Sumber Belajar
15.1 Mengidentifikasi kebiasaan, adat, etika yang terdapat dalam buku novel angkatan 20-30an


Mengidentifikasi novel angkatan 20-30an
·         Menjelaskan tentang periodisasi novel dengan menggunakan kalimat yang efektif
·         Menulis identifikasi kebiasaan, adat dan etika pada buku novel angkatan 20-30an
·         Menulis laporan hasil identifikasi kebiasaan, adat, dan etika pada novel angkatan 20-30an dengan memperhatikan keefektifan kalimat
·         Menulis laporan hasil identifikasi kebiasaan adat dan etika pada novel angkatan 20-30an dengan memperhatikan tanda baca
·         Menulis laporan hasil identifikasi kebiasaan adat dan etika pada novel angkatan 20-30an dengan memperhatikan huruf kapital
·         Siswa mendengar penjelasan guru tentang periodisasi, kebiasaan, adat, dan etika dalam novel dengan tenang
·         Siswa mendengarkan penjelasan guru tentang tugas yang akan diberikan dengan penuh perhatian
·         Siswa berpasangan dengan teman satu bangku
·         Siswa bersama temannya membaca beberapa novel angkatan 20-30an
·         Siswa mengidentifikasi kebiasaan, adat, etika dari beberapa sinopsis novel yang telah dibaca
·         Setiap pasangan melaporkan hasil identifikasi novel angkatan 20-30an.

Jenis tagihan :
a.    Tugas individu
b.   Tugas kelompok
c.    Laporan

Bentuk instrumen :
a.    Test uraian

Contoh instrumen :
·      Jelaskan periodisasi novel.
·      Tuliskan identifiasi kebiasaan, adat, dan etika novel angkatan 20-30an.
·      Buatlah laporan tertulis hasil identifikasi kebiasaan, adat, etika pada novel 20-30an.

4 Jp
Buku paket, novel angkatan 20-30an.
15.2 Membandingkan karakteristik novel angkatan 20-30an

Perbandingan karakteristik novel angkatan 20-30an

·         Menjelaskan karakteristik novel angkatan 20-30an dengan menggunakan kalimat yang efektif
·         Menulis perbandingan karakteristik novel angkatan 20-30an
·         Mengungkapkan hasil perbandingan karakteristik novel angkatan 20-30an dengan menggunakan kalimat yang efektif
·         Mengungkapkan hasil perbandingan karakteristik novel angkatan 20-30an dengan intonasi yang tepat
·         Mengungkapkan hasil perbandingan karakteristik novel angkatan 20-30an dengan pelafalan yang tepat
·         Mengungkapkan hasil perbandingan karakteristik novel angkatan 20-30an dengan volume suara yang sesuai
·         Siswa mendengarkan penjelasan guru tentang karakteristik novel angkatan 20-30an dengan penuh konsentrasi
·         Siswa saling berpasangan dan mendapatkan tugas untuk membandingkan karakteristik novel angkatan 20-30an dengan pasangan secara tertib
·         Setelah selesai setiap pasangan bergabung dengan pasangan lain, kemudian pasangan yang baru ini saling menanyakan mencari kepastian jawaban mereka
·         Temuan baru tentang perbandingan karakteristik novel angkatan 20-30an yang didapat dari pertukaran pasangan kemudian dibagikan pada pasangan semula

Jenis tagihan :
a.    Tugas individu
b.   Tugas kelompok
c.    Laporan

Bentuk instrumen :
a.    Test uraian

Contoh instrumen :
·      Jelaskan karakteristik novel angkatan 20-30an.
·      Tuliskan hasil perbandingan karakteristiknovel angkatan 20-30an.
·      Ungkapkan  secara lisan perbandingan karakteristik novel angkatan 20-30an.
4 Jp
Buku paket, novel angkatan 20-30an.


  
SILABUS

Nama sekolah              : SMP
Mata pelajaran             : Bahasa dan Sastra Indonesia
Kelas                           : IX
Semester                      : 2
Standar kompetensi    : Menulis
16. Menulis naskah drama
Kompetensi Dasar
Materi Pokok
Indikator
Pengalaman Belajar
Penialain
Alokasi Waktu
Media/
Sumber Belajar
16.1 Menulis naskah drama berdasarkan cerpen yang sudah dibaca

Menuliskan naskah drama berdasarkan cerpen
·         Menjelaskan unsur-unsur pembangun naskah drama
·         Menjelaskan teknik penyajian dialog
·         Menulis kerangka naskah drama berdasarkan unsur-unsur pembangun cerpen yang akan dijadikan sebuah naskah drama
·         Menulis naskah drama berdasarkan cerpen yang perrnah dibaca dengan memperhatikan keefektifan kalimat
·         Menulis naskah drama berdasarkan cerpen yang perrnah dibaca dengan memperhatikan penggunan tanda baca
·         Menulis naskah drama berdasarkan cerpen yang perrnah dibaca dengan memperhatikan penggunaan huruf kapital
·         Menulis naskah drama berdasarkan cerpen yang perrnah dibaca dengan memperhatikan cara pengutipan
·         Siswa mendengarkan penjelasan guru tentang tata cara menulis naskah drama sambil melihat contohnya dengan serius dan cermat
·         Siswa berpasangan dan membaca sebuah cerpen dengan tenang
·         Siswa menuliskan alur dari cerpen yang dibaca sebagai kerangka untuk membuat naskah drama
·         Siswa secara berpasangan menulis naskah drama berdasarkan cerpen yang telah dibaca

Jenis tagihan :
a.    Tugas individu
b.   Tugas kelompok

Bentuk instrumen :
a.    Test uraian

Contoh instrumen :
·      Jelaskan unsur-unsur pembangun naskah drama.
·      Tulislah kerangka naskah drama berdasarkan unsur-unsur pembangun cerpen yang akan dijadikan sebuah naskah drama.
·      Tulislah sebuah naskah drama berdasarkan kerangka yang telah disusun.

4 Jp
Buku paket, naskah drama.
16.2 Menulis naskah drama berdasarkan peristiwa nyata

Menulis naskah drama dari kehidupan nyata
·         Menuliskan peristiwa nyata dengan kalimat yang runtut
·         Menuliskan peristiwa nyata dengan kalimat yang efektif
·         Menuliskan kerangka alur peristiwa naskah drama dari kisah yang dipilih
·         Menulis naskah drama berdasarkan kerangka yang telah dibuat dengan memperhatikan keefektifan kalimat
·          Menulis naskah drama berdasarkan kerangka yang telah dibuat dengan memperhatikan keruntutan
·          Menulis naskah drama berdasarkan kerangka yang telah dibuat dengan memperhatikan teknik penyajian dialog

·         Siswa berpasangan dan saling berdiskusi tentang peristiwa nyata yang akan diangkat menjadi naskah drama dengan tenang dan tertib
·         Siswa menyusun alur peristiwa dari kisah nyata yang dipilih
·         Siswa berpasangan mengembangkan alur yang telah dibuat kemudian mendiskusikannya menjadi sebuah naskah drama dengan sungguh-sungguh.

Jenis tagihan :
a.    Tugas individu
b.   Tugas kelompok

Bentuk instrumen :
a.    Test uraian

Contoh instrumen :
·      Tulislah sebuah uraian peristiwa.
·      Buatlah kerangka alur peristiwa naskah drama berdasarkan kisah yang dipilih.
·      Tulislah sebuah naskah drama dari kisah nyata berdasarkan kerangka yang telah dibuat.
4 Jp
Buku paket, naskah drama.